Hoaks Seputar Kesehatan Terkini, Simak Daftarnya
Cek Fakta Liputan6.com pun telah mengungkap sejumlah hoaks seputar kesehatan untuk memudahkan masyarakat mengenali hoaks kesehatan yang sedang beredar. Hoaks tersebut terkait dengan penanganan penyakit.
Orang Tua Harus Kritis untuk Hindari Hoaks Kesehatan
Derasnya informasi di internet dan media sosial serta mulai banyaknya ahli atau dokter yang memiliki akun untuk menyebarkan edukasi, terkadang membuat orang tua kebingungan untuk memilih mana yang benar untuk diikuti.
Kapal Tenggelam Jadi Bahan Hoaks, Simak Kumpulannya Biar Tak Terpengaruh
Cek Fakta Liputan6.com pun telah mengungkap beragam hoaks seputar kapal tenggelam di wilayah perairan Indonesia, jika dipercaya, informasi bohong ini tentu dapat menimbulkan kekhawatiran. Sebab itu, kita perlu mengetahui ragamnya dengan menyimak artikel berikut ini.
Cek Fakta: Tidak Benar Dalam Video Ini Kapal Ferry Penyeberangan Banyuwangi-Bali Tenggelam
Cek Fakta Liputan6.com menelusuri klaim video kapal ferry penyeberangan Banyuwangi-Bali tenggelam, bagaimana faktanya? Simak hasilnya dalam artikel berikut ini.
Gurita Dijadikan Bahan Hoaks, Simak Daftarnya
Agar tidak terkecoh hoaks seputar gurita, simak kumpulannya dalam artikel berikut ini.
5 Jurus Jitu Hindari Penipuan di Media Sosial
Dengan menerapkan tips-tips ini, Anda dapat menjaga keamanan diri dan mengurangi risiko menjadi korban penipuan di media sosial. Jaga diri Anda dan tetap waspada!
6 Hoaks yang Beredar Sepekan, dari Seputar Kesehatan sampai Lowongan Kerja
Beragam hoaks yang beredar di media sosial dan aplikasi percakapa pun telah diunggkap Cek Fakta Liputan6.com, keberadaan hoaks ini harus diwaspadai agar kita tidak terpengaruh oleh kabar bohong tersebut.
Lembaga Negara sampai Pejabat Dicatut Pencairan Dana Bantuan, Simak Daftarnya
Cek Fakta Liputan6.com pun telah mengungkap beragam hoaks seputar pendaftaran pencairan uang bantuan hingga jutaan rupiah, informasi palsu tersebut pun mencatut lebaga negara sampai pejabat.
Cek Fakta: Tidak Benar Link Pencairan KIS BPJS Kesehatan Rp 600 Ribu - Rp 1,2 Juta
Cek Fakta Liputan6.com mendapati klaim link pencairan kartu KIS BPJS Kesehatan mulai Rp 600 ribu - Rp 1,2 juta, simak hasil penelusurannya dalam halaman berikut ini.
Deretan Hoaks Seputar Erupsi Gunung Api, dari Lewotobi sampai Anak Krakatau
Cek Fakta Liputan6.com pun telah mengungkap beragam hoaks seputar erupsi gunung api, apa saja ragamnya? Simak hasil penelusurannya dalam artikel berikut ini.