Saham Terafiliasi Miliarder Gautam Adani Ambruk Usai Didakwa Kasus Suap di AS
Adani Green Energy membatalkan rencana untuk menghimpun USD 600 juta dalam obligasi berdenominasi dolar AS.
Naik Ugal-ugalan, Bursa Kembali Gembok Saham Daaz Bara Lestari
BEI hentikan sementara perdagangan saham PT Daaz Bara Lestari Tbk di pasar reguler dan pasar tunai.
BI Tahan Suku Bunga di November 2024, Dana Asing Bakal Kabur?
BI rate di 6% ini tidak lantas menimbulkan shock capital flows yang lebih besar sehingga menimbulkan pressure yang lebih besar pula kepada nilai tukar rupiah.
Ekonomi Indonesia Tetap Solid di Tengah Dinamika Global, Sektor Ini Bakal Positif
Meski terdapat tekanan dari ketidakpastian kebijakan ekonomi global, terutama setelah Pemilu Amerika Serikat, Indonesia tetap mampu mempertahankan resiliensi ekonomi.
Saham BDKR Betah di Zona Merah, Manajemen Beri Penjelasan Pekan Depan
Direktur Operasional PT Berdikari Pondasi Perkasa Tbk (BDKR), Tan Franciscus menjelaskan, ada beberapa agenda yang akan dibahas saat paparan publik.
BEI Bakal Luncurkan IDX-ESG Disclosure Guidance Kuartal I 2025
IDX ESG Disclosure Guidance adalah panduan untuk membantu perusahaan tercatat dalam mengungkapkan informasi terkait Environmental, Social, and Governance (ESG).
KISI Asset Management Luncurkan KISI Global Sharia Transformative Technology Equity Fund USD
Reksa Dana Syariah KISI Global Sharia Transformative Technology Equity Fund USD bertujuan menangkap potensi besar dari teknologi AI dan EV.
Bursa Incar Lebih Banyak Emiten Gabung IDX Net Zero Incubator pada 2025
Program pelatihan IDX Net Zero Incubator dibagi dalam beberapa modul pelatihan yang berkesinambungan.
Siap-Siap Dividen Tambahan ADRO Cair Bulan Depan
PT Adaro Energy Indonesia Tbk (ADRO) membukukan laba bersih yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar USD 1,64 juta.
Minta Restu Jual Setengah Aset, Indofarma RUPSLB 12 Desember 2024
manajemen Indofarma bermaksud meminta restu pemegang saham mengenai rencana pengalihan separuh kekayaan bersih perseroan.
Suspensi Dibuka, Kapan Saham DAAZ Bisa Diperdagangkan Lagi?
Bursa Efek Indonesia (BEI) mengumumkan pembukaan suspensi atas saham PT Daaz Bara Lestari Tbk (DAAZ). Sebelumnya, perdagangan saham DAAZ dihentikan sementara (suspensi) oleh Bursa lantaran mencatatkan kenaikan yang signifikan.
OJK Umumkan 7 Emiten Dikecualikan dari Kewajiban Pelaporan dan Pengumuman, Ini Daftarnya
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengumumkan tujuh perusahaan terbuka atau emiten yang dikecualikan dari kewajiban pelaporan dan pengumuman.
Kembali Digelar, Bazar UMKM BRILiaN Bantu Berdayakan dan Perluas Pasar Pelaku Usaha
Ada delapan pelaku UMKM yang mewakili Klaster Usaha binaan BRI dan Produk Unggulan Kawasan Perdesaan (Prukades) yang mengikuti Bazar UMKM BRLian.
Pinago Utama Tebar Dividen Interim Rp 31,25 Miliar, Catat Jadwalnya
PT Pinago Utama Tbk (PNGO) mengumumkan rencana pembagian dividen tunai interim.
Investasi Jumbo, Sugiman Halim Tambah Kepemilikan Saham BOAT
PT Newport Marine Services Tbk (BOAT) mengumumkan perubahan pemegang saham.
Bursa Revisi Aturan Pencatatan Unit Penyertaan Reksa Dana KIK
Seiring perkembangan pasar, pembaruan Peraturan Nomor I-C tentang Pencatatan Unit Penyertaan Reksa Dana Berbentuk KIK untuk memperkuat kerangka regulasi.
Prima Andalan Mandiri Tebar Dividen Interim Rp 110 per Saham, Cair Kapan?
PT Prima Andalan Mandiri Tbk (MCOL) mengumumkan rencana pembagian dividen tunai interim. Rencana aksi itu sesuai dengan keputusan Direksi yang telah disetujui Dewan Komisaris pada tanggal 18 November 2024.
Pendapatan Naik 129,16%, Bakrie Telecom Tekan Rugi pada Kuartal III 2024
Dari sisi aset Bakrie Telecom sampai dengan September 2024 turun menjadi Rp 59,82 miliar dari Rp 60,27 miliar pada akhir tahun lalu.
Baru IPO Minggu Lalu, Bursa Setop Perdagangan Saham Daaz
Saham DAAZ ditutup naik 24,72 persen ke posisi 3.330 pada Senin, 18 November 224 kemarin. Saham DAAZ naik signifikan sejak listing pada 11 November pekan lalu.
BRI Bocorkan Jurus Kelola Uang dan Cuan Investasi Bagi Generasi Muda
BRI menghadirkan berbagai strategi untuk memberikan solusi keuangan yang berpihak pada nasabah sekaligus membantu mereka dalam mengelola keuangan.
Luncurkan Produk Inovasi Baru, Saham CLEO Menggeliat di Zona Hijau
Saham PT Sariguna Primatirta Tbk (CLEO) terpantau berada di zona hijau pada perdagangan Senin, 18 November 2024. Saham CLEO ditutup naik 0,42 persen ke posisi 1.195. CLEO dibuka pada posisi 1.190 dan bergerak pada rentang 1.175-1.210.
Agung Podomoro Jual Aset Pullman Vimala Hills
Corporate Secretary PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) Justini Omas menuturkan, penjualan Hotel Pullman Vimala Hills ini merupakan langkah strategis perusahaan.
Ini Perbedaan PPPK dan CPNS
Penyelenggaraan seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) umumnya terdiri dari dua kategori lowongan. Yakni Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).
PPN 12% Berlaku pada 2025, Saham-Saham Ini Bakal Kena Getahnya
Berikut saham-saham yang terkena dampak dari rencana penerapan PPN 12 persen pada 2025.
Mantap, Pengguna dan Transaksi BYOND by BSI Naik 2 Kali Lipat
BSI akan terus menambah dan memperkuat fitur-fitur di BYOND agar dapat terus relevan untuk menjawab setiap kebutuhan nasabah, sebagaimana tagline BSI sebagai sahabat finansial, sosial, dan spiritual.
Baru Listing Seminggu, Bursa Pelototi Saham DAAZ
Saham DAAZ konsisten berada di zon hijau sejak listing pada 11 November 2024. Pada perdagangan hari ini, Senin 18 November 2024, DAAZ naik 16,48 persen ke posisi 3.110.
Sah, Adaro Energy Ganti Nama Jadi Alamtri Resources Indonesia
RUPSLB menyetujui perubahan nama PT Adaro Energy Indonesia Tbk menjadi PT Alamtri Resources Indonesia Tbk.
Outflow Asing Mereda, Saham-Saham Ini Bisa Dipelototi
Penurunan nilai outflow dapat mengindikasikan bahwa mayoritas tekanan jual telah terealisasi dan jangka pendek ada potensi muncul demand baru, terlebih melihat IHSG yang saat ini juga sudah dekat area support 7.000.
Pinjaman Daring Multiguna: Solusi Masyarakat untuk Berbagai Kebutuhan
P2P lending (peer-to-peer lending), memiliki kaitan erat dengan dan pinjaman online karena keduanya merupakan bentuk layanan keuangan berbasis teknologi (fintech).
Gajah Tunggal Raih Fasilitas Kredit Rp 4,4 Triliun, untuk Apa?
Pada 14 November 2024, PT Gajah Tunggal Tbk (GJTL) telah menandatangani perjanjian fasilitas kredit baru.
RUPSLB Hari Ini, Adaro Minta Restu Pembagian Dividen Tambahan dan Ganti Nama
PT Adaro Energy Indonesia Tbk (ADRO) merencanakan pembagian tambahan dividen tunai final agar para pemegang saham perseroan, atas pilihannya sendiri.
Menelisik 3 Dimensi Keuangan Wondr by BNI
Ketiga dimensi ini juga dirancang untuk dapat beradaptasi secara intuitif dengan menganalisa kebiasaan transaksi harian masyarakat.
Era NFT Baru Dimulai, Game Blockchain adalah Masa Depan
Pada masa-masa awal NFT, sebagian besar pengembang game yang ingin membuat game di blockchain terbatas karena kesenjangan pengetahuan teknis.
Pede Kantongi Laba Rp 88 Triliun di Akhir 2024, Depo Bangunan Janjikan Dividen
PT Caturkarda Depo Bangunan Tbk (DEPO) berencana membagikan dividen atas laba tahun buku 2024
Kripto PEPE Melonjak 78% ke Rekor Baru, Kapitalisasi Pasar Memecoin Tembus USD 116 Miliar
Coinbase menyatakan akan mencatatkan PEPE pada 13 November. Coinbase adalah bursa kripto terbesar di AS dan bursa ketiga terbesar di seluruh dunia.
Susunan Lengkap Direksi dan Komisaris Terbaru Garuda Indonesia
Direktur Utama Garuda Indonesia Wamildan Tsani menyampaikan ungkapan terima kasih atas kepercayaan yang diberikan dan komitmen untuk bersama-sama dengan manajemen dan karyawan Garuda Indonesia memperkuat akselerasi kinerja Garuda Indonesia.
TBS Energi Kantongi Restu Divestasi 2 PLTU, Segini Nilainya
PT TBS Energy Utama Tbk (TOBA) menyelenggarakan rapat umum pemegang saham luar biasa (RUPSLB) pada hari ini, Kamis 14 November 2024. Dalam rapat tersebut, pemegang saham perseroan menyetujui rencana penjualan dua aset pembangkit listrik tenaga uap (PLTU).
BFI Finance Pangkas 1.018 Karyawan dan Tutup Puluhan Cabang
Per akhir tahun lalu, BFI Finance dan entitas anak masih memiliki 271 kantor cabang. Sementara per September 2024, tersisa 267 kantor cabang.
Indonesia Vs Jepang, Intip Perbandingannya di Berbagai Sektor
Timnas Indonesia Vs Jepang, jika melihat dari peringkat FIFA per Oktober 2024, menampilkan Timnas Indonesia di posisi 130, sedangkan Jepang di peringkat 15.
Buka 3 Toko Baru, Depo Bangunan Siapkan Capex Rp 180 Miliar di 2025
Depo Bangunan berencana untuk membuka tiga toko tambahan pada tahun 2025 di Palembang, Pekanbaru dan Samarinda.