OJK Periksa Perdagangan Semu Saham BREN Sejak Tahun Lalu, Apa Hasilnya?
Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal OJK, Inarno Djajadi mengatakan, pihanya telah melakukan pemeriksaan saham BREN sejak tahun lalu.
Dampak Kemenangan Donald Trump Langsung Terasa di Pasar Saham
Merespons proyeksi kemenangan Donald Trump, indeks dolar AS (DXY) menguat 1,32% ke level 104,8 pada Rabu (6/11), sementara yield obligasi pemerintah AS tenor 10 tahun naik 12 bps ke level 4,4%.
Bursa Gembok Saham POLU, PACK, dan KONI, Ada Apa?
Bursa Efek Indonesia (BEI) hentikan sementara perdagangan saham POLU, PACK, dan KONI di pasar reguler dan pasar tunai.
Donald Trump Unggul pada Hasil Hitung Cepat Pilpres AS 2024, Bagaimana Nasib IHSG?
Melihat catatan Tim Riset Stockbit Sekuritas, Donald Trump mewacanakan sejumlah kebijakan proteksionis yang lebih berfokus pada perkembangan ekonomi domestik.
Petrosea Stock Split 1:10, Kapan Dijual dengan Harga Saham Baru?
PT Petrosea Tbk (PTRO) berencana melakukan pemecahan nilai nominal saham atau stock split. Perseroan akan menggelar stock split dengan rasio 1:10.
Meneropong Arah IHSG di Tengah Penantian Hasil Pilpres AS
Investor asing yang khawatir terhadap kebijakan donald Trump yang lebih memprioritaskan pasar AS dapat melihat pasar negara berkembang, termasuk Indonesia.
Donald Trump Unggul di Pilpres AS 2024, Sektor Saham Ini Berpeluang Terimbas Kebijakannya
Pengamat pasar modal sekaligus Founder Stocknow.id Hendra Wardana menilai jika Donald Trump menang, ada asumsi akan mengutamakan kebijakan yang menjaga stabilitas ekonomi negaranya
BRI dan HIPMI Jalin Sinergi Strategis untuk Genjot Pengusaha Muda Naik Kelas
Kerja sama itu jadi wujud komitmen BRI sebagai agen pembangunan yang berperan aktif dalam mendukung sektor UMKM.
Tingkatkan Kompetensi Jurnalis di Indonesia, Dewan Pers Apresiasi BRI Fellowship Journalism 2025
BRI Fellowship Journalism merupakan bagian dari program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) BRI Peduli.
Harga Saham Ngegas, Bursa Semprit Geoprima Solusi
Saham GPSO naik signifikan sejak 30 Oktober 2024. Saat itu, GSPO naik 34,58 persen ke posisi 144.