Sukses

Rahmat Fathurahman

Rahmat Fathurahman

Internship
Selebrasi Bukayo Saka saat Arsenal melawan Wolverhampton di Liga Inggris 2024/2025 (AFP)
Liga Inggris

Badai Cedera Hantam Arsenal, Hadapi Laga Krusial Tanpa Kehadiran Bukayo Saka

Kabar kurang menggembirakan datang dari Emirates Stadium. Bukayo Saka, pemain kunci Arsenal, dikabarkan masih belum pulih sepenuhnya dari masalah cedera yang ia alami sebelum jeda internasional November 2024.
Pemain Real Madrid, David Alaba, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Eintracht Frankfurt pada Laga UEFA Super Cup, di Helsinki, (10/8/2022). Mantan pemain Bayern Munchen itu menerima bayaran sebesar 1,88 juta euro atau lebih dari 18 miliar per bulan. (Jussi Nukari / Lehtikuva / AFP)
Liga Spanyol

David Alaba Bikin Real Madrid Dilema

David Alaba masih berjuang pulih dari cedera ligamen anterior sejak Desember 2023. Pertandingan dengan Villarreal menjadi titik awal penderitaannya yang membuat Real Madrid harus menanti dengan penuh kesabaran.
Penyerang Al Hilal asal Brasil, Neymar, nomor punggung 10, melakukan pemanasan sebelum pertandingan grup B Liga Champions AFC antara Al-Ain dari UEA dan Al-Hilal dari Arab Saudi di Stadion Hazza bin Zayed di al-Ain pada 21 Oktober 2024. (Adel AL-NAIMI/AFP)
Liga Internasional

Dorival Junior Buka Pintu Harapan, Neymar Masih Jadi Kartu As Timnas Brasil

Pelatih Timnas Brasil Dorival Junior memberikan sinyal positif terkait posisi Neymar Jr dalam rencana jangka panjang skuad. Bintang yang sempat terpuruk akibat deretan cedera belakangan ini dipastikan masih memiliki tempat istimewa di lini depan timnas.
Para pemain Manchester City merayakan gol ke gawang Fulham pada laga pekan ke-37 Premier League di Craven Cottage, Sabtu (11/5/2024). Kemenangan ini membuat mereka merebut posisi puncak klasemen dari Arsenal dan sekaligus berpeluang mempertahankan gelar juara. (AP Photo/Kirsty Wigglesworth)
Liga Inggris

Jadwal Liga Inggris 2024/2025, 23-26 November: Manchester City vs Tottenham Hotspur

Liga Inggris 2024/2025 memasuki putaran ke-12 akhir pekan ini. Big match hadir mempertemukan Manchester City melawan Tottenham Hotspur di Etihad Stadium.
Pemain Chelsea,Cole Palmer, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Brighton pada laga pekan keenam Liga Inggris 2024/2025. Bermain di Stamford Bridge, The Blues menang dengan skor telak 4-2. (AP Photo/Kin Cheung)
Liga Inggris

Trio Andalan Chelsea Comeback, Enzo Maresca Punya Amunisi untuk Hadapi Leicester City

Chelsea mendapat angin segar dengan kembalinya trio Cole Palmer, Levi Colwill, dan Jadon Sancho pada jeda internasional. Kehadiran mereka menambah kekuatan tim menjelang laga kontra Leicester City akhir pekan ini.
Alisson Becker. Didatangkan Liverpool dari AS Roma pada awal musim 2018/2019 dengan nilai transfer 62,5 juta Euro atau setara Rp.1,07 triliun. Terbilang sukses, ia telah tampil dalam 128 laga dengan membuat 57 clean sheet, 105 kali kebobolan dan baru saja mencetak 1 gol. (AFP/Jason Cairnduff/Pool)
Liga Inggris

Alisson Becker Pulih Cedera, Liverpool Siap Tempur dengan Kiper Utama

Kabar menyegarkan datang dari markas Liverpool dengan kembalinya penjaga gawang utama, Alisson Becker, ke lapangan latihan menjelang pertandingan tandang melawan Southampton akhir pekan ini.
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, merayakan gelar juara usai mengalahkan Chelsea pada laga Community Shield di Stadion Wembley, London, Minggu (5/8/2018). Man City menang 2-0 atas Chelsea. (AFP/Glyn Kirk)
Liga Inggris

Tak Tergoda Rumor, Pep Guardiola Perpanjang Kisah Cintanya dengan Manchester City

Manchester City dilaporkan tak pernah melirik kandidat pengganti Pep Guardiola, termasuk nama-nama tenar seperti Xabi Alonso dan Ruben Amorim.
Juventus resmi mengumumkan Paul Pogba sebagai rekrutan anyar pada Senin (11/7/2022). (Twitter Juventus)
Liga Inggris

Rumor Reuni Paul Pogba Muncul, Ini Respon Manchester United

Manchester United dilaporkan menutup pintu terkait peluang reuni dengan Paul Pogba, gelandang berbakat yang kini tengah mencari pelabuhan baru usai berpisah dengan Juventus.
Pemain Manchester United, Kobbie Mainoo, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Wolverhampton Wanderers pada laga Liga Inggris pekan 22 di Stadion Molineux, Jumat (2/2/2024). MU menang dengan skor 4-3. (AP Photo/Rui Vieira)
Liga Inggris

Kobbie Mainoo Kembali Berlatih, Badai Cedera Manchester United Mereda di Awal Era Ruben Amorim

Atmosfer positif menyelimuti markas Manchester United ketika Kobbie Mainoo terlihat bergabung dalam sesi latihan awal pekan ini, membuka harapan akan comeback di laga Liga Premier kontra Ipswich Town pada akhir pekan.
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola saat menghadapi Everton pada laga pekan ke-24 Premier League 2023/2024 di Etihad Stadium, Manchester, Sabtu (10/2/2024). (AP Photo/Rui Vieira)
Liga Inggris

Siap Ukir Sejarah Baru di Manchester City, Pep Guardiola Diklaim Sepakat Perpanjang Kontrak

Pep Guardiola dikabarkan telah mengukuhkan masa depannya bersama Manchester City melalui kesepakatan perpanjangan kontrak di markas kebanggan mereka, Stadion Etihad.