Sukses

Ratu Annisaa Suryasumirat

Ratu Annisaa Suryasumirat

Fredi Lugina membuat pakaian untuk hewan peliharaan, khususnya kucing, guna menambah penghasilan di masa pandemi Covid-19. (Foto: Liputan6.com).
Ekonomi

BERANI BERUBAH: Baju Si Meong Pembawa Rezeki

Fredi Lugina membuat pakaian untuk hewan peliharaan, khususnya kucing, guna menambah penghasilan di saat pandemi Covid-19.
Ardian Guritno memutuskan untuk berhenti dari pekerjaan sebelumnya untuk membuka sebuah restoran seafood. Niatnya demi membantu para korban PHK akibat pandemi di daerahnya. (Foto: Liputan6.com).
Ekonomi

BERANI BERUBAH: Sedapnya Seafood Penyelamat Korban PHK

Ardian Guritno mendirikan sebuah restoran seafood di Kudus, Jawa Tengah untuk bisa membuka lapangan pekerjaan bagi warga yang terkena PHK.
Penggali Kubur Jenazah Covid-19 Agus Susanto ikut merasakan kesedihan keluarga yang ditinggalkan anggotanya akibat Covid-19. Dia pun ikut mempertaruhkan kesehatannya setiap kali menggali kubur. (Foto: Liputan6.com).
Ekonomi

BERANI BERUBAH: Para Pahlawan Pandemi Covid-19

4 pahlawan pandemi Covid-19 membagikan kisah mereka dalam berjuang membuat pandemi ini menjadi lebih mudah untuk dilewati masyarakat.
Khouw Goan Seng atau Ganda Sularko berfoto bersama dengan Presiden Pertama RI Sukarno. Foto ini juga ditandatangani oleh Sukarno khusus untuk fotografernya. (Foto: Dok. Pribadi Khouw Goan Seng).
Peristiwa

Khouw Goan Seng, Perekam Aktivitas Sukarno lewat Lensa Kamera

Khouw Goan Seng kerap dipanggil oleh Sukarno untuk memenuhi permintaan foto yang diinginkan presiden pertama RI itu.
Jhon bersama dengan rekan riset independennya membuat minyak esensial berbahan dasar jeruk kunci. Minyak ini diyakini bisa meringankan gejala anosmia dan sesak napas ringan. (Foto: Liputan6.com).
Ekonomi

BERANI BERUBAH: Jeruk Kunci Harapan Terapi Anosmia

John Yang Kinardi dari Bangka Belitung membuat minyak esensial berbahan dasar jeruk kunci yang bisa meringankan gejala anosmia dan sesak napas ringan akibat Covid-19.
Ahmad Mujahidin memberikan donasi 1.000 paket soto untuk warga yang sedang isolasi mandiri di rumah. (Foto: Liputan6.com).
Ekonomi

BERANI BERUBAH: Berkah Soto Gratis untuk Warga Isoman

Ahmad Mujahidin mendonasikan soto dari restorannya untuk warga isoman.
Atap Masjid Baitussalam Jakarta Barat digunakan sebagai tempat untuk menanam sayur hidroponik. (Foto: Liputan6.com).
Ekonomi

BERANI BERUBAH: Kelola Atap Masjid untuk Tanaman Hidroponik

Beberapa jemaah Masjid Baitussalam Jakarta Barat menanam tanaman hidroponik di atap masjid untuk mengisi waktu mereka dan menambah pendapatan masjid.
Petugas mengenakan baju hazmat saat memakamkan jenazah pasien Covid-19 isolasi mandiri di TPU Pondok Kelapa, Jakarta, Selasa (13/7/2021). Tim Koalisi Warga LaporCovid-19 mencatat sebanyak 451 pasien Covid-19 meninggal saat menjalani isolasi mandiri. (merdeka.com/Iqbal S Nugroho)
Internasional

To COVID-19 Deniers: Are You Waiting To Get Infected First?

Will Indonesian people keep underestimating COVID-19 until they get infected?
Ali Imran Tanjung memiliki ide untuk membuat rak bunga dari kayu agar bisa berpenghasilan di tengah kondisi pandemi Covid-19. (Foto: Liputan6.com).
Ekonomi

BERANI BERUBAH: Rak Bunga Penyambung Hidup

Ali Imran Tanjung terinspirasi untuk membuat kerajinan rak bunga kayu di tengah pandemi Covid-19. Dia pun merekrut hingga 20 warga lainnya yang kehilangan pekerjaan untuk ikut membuat kerajinan ini.
Foto dari udara memperlihatkan proses pemakaman di TPU Rorotan, Jakarta, Jumat (16/7/2021). Akumulasi kasus kematian akibat COVID-19 di Indonesia mencapai 71.397 orang (Liputan6.com/Herman Zakharia)
News

Banyak Orang Ragukan Bahaya COVID-19, Apa Harus Kena Dulu Biar Percaya?

COVID-19 jadi pandemi global. Sudah 14 bulan belum juga bubar. Di Indonesia, lebih dari 72 ribu jiwa terenggut. Kurang bahaya apa?