Rekomendasi Kuliner Khas Bima, dari Kagape hingga Uta Sepi Tumis
Bagi pencinta kuliner, Bima menjadi kota tujuan yang tepat untuk mengeksplorasi kekayaan kuliner di Indonesia
Proses Syuting Selesai, Film 'Yakin Nikah' Siap Tayang Tahun Depan
Film Yakin Nikah yang diangkat dari serial YouTube ini akan menjadi karya terbarunya. Film Yakin Nikah dijadwalkan tayang di bioskop pada 2025.
Luba Laya, Lontong Khas Suku Dayak Lundayeh di Nunukan
Oleh sebab itu, masyarakat Dayak Lundayeh kerap membawanya sebagai bekal makan siang, terutama untuk ke ladang atau hutan.
Studi Ungkap Kecerdasan Diturunkan dari Gen Ibu, Ini Penjelasannya
Menariknya, kecerdasan juga dipengaruhi oleh faktor genetik, terutama pada anak-anak. Namun bukan dari ayah, kecerdasan anak justru menurun dari ibu.
Gen ABCC11 Buat Orang Korea Selatan Tidak Bau Badan
Penelitian ini didasarkan pada Allel Frequency Database (ALFRED), database gen yang dirancang oleh Universitas Yale. Para peneliti mengatakan rasio Korea adalah yang terendah di dunia.
Misteri Pohon Berjalan di Hutan Tropis Amerika Tengah
Pohon-pohon palem ini dikatakan mengikuti sinar matahari melalui hutan dengan menggunakan sekitar selusin akar yang muncul dari batangnya yang tinggi. Terkadang, akar-akar ini berada beberapa meter di atas tanah.
Hari Sawit Nasional, Begini Perkembangan Komoditas Sawit di Indonesia
Perkembangan sawit di Indonesia memiliki sejarah panjang. Sejarah tersebut mengakar kuat dalam perkembangan industri kelapa sawit.
Dukungan Pemkot Yogyakarta untuk Penyandang Disabilitas
Diharapkan, dengan berbagai upaya yang telah dilakukan, Kota Yogyakarta dapat menjadi contoh bagi daerah lain dalam mewujudkan kota yang inklusif. Semua pihak perlu bahu-membahu untuk menciptakan lingkungan yang ramah dan mendukung bagi penyandang disabilitas.
5 Desa Wisata di Yogyakarta dengan Program Edukasi Menarik yang Wajib Dikunjungi
Setiap desa wisata ini tidak hanya menjadi destinasi liburan, tetapi juga pusat pembelajaran yang menyenangkan. Program edukasi yang ditawarkan dikemas secara interaktif, sehingga pengunjung dapat belajar sambil menikmati suasana desa yang asri.
Rekomendasi Wisata Pantai di Mamuju
Bagi para pencinta pulau eksotis dan pantai dengan laut biru, Mamuju menjadi destinasi yang tepat. Selain itu, Mamuju juga menawarkan wisata edukasi di hutan mangrove.