Kantor Polisi India Diserang Picu Baku Tembak 45 Menit dengan Penjahat, 10 Orang Tewas
Kekerasan tersebut merupakan yang terbaru dalam konflik membara yang pecah di Manipur pada Mei 2023, antara mayoritas Hindu Meitei dan komunitas Kuki yang sebagian besar beragama Kristen.
Miris, Wanita di China Digugat Cerai Karena Lahirkan Bayi Berkulit Gelap
Sang suami bahkan meminta untuk melakukan tes paternitas untuk membuktikan apakah bayi itu anak kandungnya.
Hotel Bentuk Ayam Terbesar di Filipina Pecahkan Rekor Dunia
Hotel baru di Filipina tersebut segera menarik perhatian publik lantaran memiliki bentuk yang unik: ayam jantan super jumbo.
Penembakan Pesawat Spirit Airlines Hendak Mendarat di Haiti, 1 Pramugari Terluka
Insiden penembakan itu terjadi saat Haiti bersiap melantik perdana menteri (PM) baru di tengah perebutan kekuasaan baru yang mengancam akan menjerumuskan negara miskin yang dilanda krisis itu ke dalam kekacauan baru.
7 Potret Elegan Melania Trump saat Perdana jadi Ibu Negara AS
Melania Trump akan kembali berperan sebagai ibu negara AS pada periode kedua suaminya, Donald Trump, sebagai presiden AS. Berikut adalah potret elegannya semasa menjadi ibu negara AS pada periode sebelumnya, 2017-2021:
Minyak Goreng Bekas di Malaysia dan Kamerun 'Disulap' Jadi Sabun dan Produk Pembersih, Begini Caranya
Sabun yang didaur ulang dari minyak goreng bekas dapat digunakan untuk mencuci piring, pakaian, dan lain-lain.
Mengeluh Sakit Perut selama 18 Tahun, Ternyata Ada Jarum di Vagina Wanita Ini
Jarum tersebut rupanya ditinggalkan oleh petugas medis ketika wanita itu melahirkan 18 tahun lalu.
Jejak Harum BJ Habibie Bapak Teknologi Indonesia di Jerman
Hubungan erat yang terjalin antara BJ Habibie dengan Jerman menjadi sisi lain cerita kehidupan Habibie. Inilah pandangan orang Jerman terhadap sosok Presiden ke-3 Republik Indonesia.
Beirut Banjir di Tengah Perang dengan Israel, Jalan Utama ke Bandara Lebanon Ditutup
Hujan deras membanjiri jalan-jalan utama dan lingkungan di ibu kota Lebanon, sementara petugas pemadam kebakaran turun tangan untuk menyelamatkan orang-orang yang terjebak di dalam mobil saat negara itu bergulat dengan tantangan yang meningkat akibat agresi Israel.
Wamenlu Anis Matta: Kita Harus Bantu Perjuangan Palestina
Indonesia kembali menegaskan komitmennya dalam membantu perjuangan Palestina, salah satunya lewat KTT OKI dan Liga Arab.