PBB: Iran Masuk Kategori Negara Krisis Air, Eksploitasi Air Tanah Jadi Salah Satu Faktor
Laporan PBB mengemukakan bahwa wilayah yang mengalami kekurangan air paling parah adalah Timur Tengah dan Afrika Utara.
4 Teknologi Canggih untuk Menemukan Alien di Luar Bumi
Berbagai strategi dilakukan oleh para astronom untuk membuktikan dan menemukan keberadaan alien di alam semesta, termasuk membangun teknologi super canggih.
Jokowi Apresiasi Kerja Sama Bidang Pendidikan Australia dan Indonesia
Dubes Australia untuk Indonesia Penny Williams mengapresiasi kemajuan cepat yang terjadi dalam pembangunan di Papua. Dia mengatakan, Australia akan mendukung berbagai bentuk kerja sama yang mendorong kemajuan Indonesia, terutama dari Timur Papua.
6 Rekomendasi Wisata Museum di Bandung, Jadi Sarana Edukatif yang Menghibur
Berwisata ke musem bisa menjadi destinasi yang menarik untuk berlibur bersama keluarga, anak, atau pasangan. Di Bandung sendiri terdapat sejumlah museum menarik yang bisa dikunjungi.
UNICEF: 700 Ribu Anak di Sudan Alami Kekurangan Gizi, Puluhan Ribu Terancam Meninggal
Kondisi di Sudan diperparah dengan perang yang telah berlangsung selama 10 bulan.
Junta Myanmar Berlakukan Wajib Militer bagi Pemuda dan Pemudi
Undang-undang yang mengatur wajib militer diperkenalkan di Myanmar pada tahun 2010, namun belum ditegakkan sampai sekarang.
Paradoks Plastik, Ahli Temukan Sejumlah Teknologi Pembersihan Justru Merugikan
Masalah polusi plastik yang terus meningkat telah mendorong upaya besar dalam mengatasinya melalui teknologi pembersihan inovatif, tetapi baru-baru ini peneliti menyoroti bahwa beberapa teknologi pembersihan bisa lebih berisiko daripada membantu.
Kisah Anjing Yogi yang Disebut Mirip Manusia dan Curi Perhatian Netizen, Ada yang Bilang Mirip Ed Sheeran
Temukan kisah menakjubkan tentang Yogi, anjing dengan wajah mirip manusia yang telah menggegerkan netizen di seluruh dunia melalui media sosial. Temukan fakta menarik dan reaksi netizen yang tak terduga dalam artikel ini.
Myanmar yang Dilanda Konflik Kirim Perwakilan Birokrat ke Pertemuan Menlu ASEAN di Laos
Myanmar mengirimkan perwakilan untuk menghadiri pertemuan negara-negara ASEAN di Laos.
Profil Retno Marsudi, Menlu RI yang Walk Out Saat Perwakilan Israel Bicara di Debat Terbuka DK PBB
Menteri Luar Negeri RI, Retno Marsudi 'walk out' saat Duta Besar Israel untuk PBB memberikan pernyataan dalam debat terbuka Dewan Keamanan PBB yang digelar di Markas Besar PBB, New York, pada Selasa (23/1).