Pendapatan Sektor Perikanan di Era Prabowo Bisa Tembus Rp 41,62 Triliun
Anggota Komisi IV DPR RI periode 2024-2029 Rokhmin Dahuri, memproyeksikan pendapatan Indonesia di sektor perikanan bisa mencapai Rp41,62 triliun jika Pemerintah mampu mengembangkan 2.000 kapal ikan modern di perairan Indonesia dan Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia (ZEEI).
Anggota DPR: Makan Bergizi Gratis Berkontribusi pada Kesejahteraan
Makan Bergizi Gratis menargetkan anak sekolah, ibu hamil, ibu menyusui, dan balita, dengan anggaran mencapai Rp 71 triliun yang dikelola Badan Gizi Nasional.
Penghasilan Nelayan di Era Prabowo Bakal Dinaikkan Jadi Rp 7,5 Juta Sebulan, Bisa?
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) di bawah kabinet Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka perlu meningkatkan kesejahteraan nelayan.
Segini Gaji Hakim Setelah Naik di Akhir Era Jokowi
Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) telah mengesahkan kenaikan gaji dan tunjangan hakim sebelum turun dari jabatannya, pada 18 Oktober 2024 lalu.
Harapan Besar Nelayan Tradisional pada Prabowo-Gibran
Nelayan Tradisional menilai perlindungan wilayah penangkapan ikan di Indonesia masih sangat lemah, bahkan konflik ruang laut antara nelayan dengan aktivitas perikanan yang lain juga masih tinggi.
Anak Buah Sri Mulyani Gandeng UGM Tingkatkan Kapasitas SDM
Kemenkeu dan UGM akan memperkuat kerja sama program magang merdeka belajar kampus merdeka, pertukaran dosen pengajar, Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL), dan penyelenggaraan kelas kemitraan program pendidikan.
Pengusaha Pede Udang Indonesia Terbebas Tuduhan Tarif Anti-Dumping AS
Keputusan final United States Department of Commerce (USDOC) pada 22 Oktober 2024, memutuskan untuk menerapkan rate anti-dumping sementara untuk produk udang beku PT Bahari Makmur Sejati (BMS) ditetapkan sebesar 0 persen atau tidak kenakan bea masuk anti-dumping.
Mentan Sebut Penghapusan Utang Petani Bakal Diatur Melalui Perpres
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menuturkan, penghapusan utang petani akan dibahas bersama-sama berbagai pihak.
Bank Jago Cetak Laba Bersih Rp 86 Miliar hingga Kuartal III 2024
Upaya kolaborasi dengan ekosistem digital serta terapkan strategi bisnis dan fundamental yang berkelanjutan menjadi model bisnis yang tepat untuk menumbuhkan bisnis Bank Jago.
Belum Final, KKP Ingin Departemen AS Hapus Tarif Antidumping Udang RI
Departemen Perdagangan Amerika Serikat (United States Departement of Commerce/USDOC) menetapkan sementara rate antidumping bagi produk udang Indonesia