Kakak Beradik Diberondong Tembakan Gara-Gara Cekcok Persoalan Sepele di Lampung Timur
Dua orang kakak beradik inisial AD (38) dan RD (35) warga Dusun 2, Desa Negeri Agung, Kecamatan Marga Tiga, Lampung Timur mengalami luka tembakan senjata api, Jumat (26/8/2022).
Kedua korban diberondong tembakan oleh seorang pria paruh baya berinisial SH (63), warga Dusun 1, Desa Negeri Jemanten, Marga Tiga, Lampung Timur.
Diiming-imingi Upah Rp1,8 Juta, 2 Pria Nekat Selundupkan Ratusan Ekor Burung Dilindungi
Dua pria berinisial BR (27) dan SB (33) terpaksa diamankan personel Kepolisian Sektor Kawasan Pelabuhan (KSKP) Bakauheni.
Upaya Dinkes Lampung Cegah Penularan Penyakit Cacar Monyet
Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Lampung tengah mengupayakan pencegahan penularan penyakit cacar monyet atau monkeypox.
Dukungan MUI untuk Berantas Perjudian di Lampung
Komitmen Kapolda Irjen Pol Akhmad Wiyagus dalam memberantas kasus-kasus perjudian mendapat dukungan dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) Lampung.
Berteduh Saat Hujan, Remaja Lampung Cabuli Sang Kekasih dalam Gubuk
Korban berinisial AK (15) menjadi sasaran aksi pencabulan yang dilakukan oleh pacarnya sendiri.
Arogan, Satpol PP Bandar Lampung Diduga Aniaya Badut Saat Penertiban
Tindakan arogan dilakukan oknum Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Bandar Lampung.
Iseng-Iseng Berbuntut Petaka, 5 Warga Bandar Lampung Terancam 10 Tahun Penjara
5 orang warga Kelurahan Sumur Putri, Kelurahan Telukbetung Selatan, Bandar Lampung ditangkap anggota Satreskrim Polresta Bandar Lampung
Perjuangkan Anak Jadi CPNS, Warga Lampung Timur Malah Tertipu Rp140 Juta
Dengan menjanjikan agar anak korban bisa lulus CPNS, pelaku meminta uang pelicin sebanyak Rp142 juta
Harta Kekayaan Rektor Unila yang Ditangkap KPK Naik Signifikan Setahun Terakhir
Rektor Universitas Lampung (Unila) Prof Karomani ditangkap KPK pada Sabtu dinihari di Bandung, Jawa Barat, lantaran diduga menerima suap dalam penerimaan mahasiswa baru
Rektor Unila Sudah 2 Hari di Bandung Sebelum Ditangkap KPK
Rektor Universitas Lampung (Unila) Prof Karomani dikabarkan terjaring operasi tangkap tangan oleh tim KPK, Sabtu (20/8/2022) dinihari di kawasan Bandung, Jawa Barat.
Karomani sendiri diketahui sudah 2 hari ini berada di Bandung, sebelum akhirnya dikabarkan kena OTT KPK.