KPU Jakarta: Kesiapan Logistik Pilkada 2024 Sudah Capai 90 Persen
Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta menyebut pemenuhan logistik untuk Pilkada Jakarta 2024 telah mencapai 90 persen.
Top 3 News: Hari Pertama Retreat di Akmil, Anggota Kabinet Merah Putih Latihan Berbaris
Anggota Kabinet Merah Putih yang dipimpin Presiden Prabowo Subianto mengikuti retreat hari pertama di Akademi Militer (Akmil) Magelang, Jawa Tengah, Jumat 25 Oktober 2024. Itulah top 3 news hari ini.
Dirut Ancol Ungkap Penyebab Turunnya Kunjungan Wisatawan
Direktur Utama (Dirut) PT Pembangunan Jaya Ancol Winarto, menyampaikan penyebab turunnya jumlah pengunjung hingga 10 persen selama 2024.
Ridwan Kamil Latihan Public Speaking Cepat, Tepat, dan Menghibur Jelang Debat Pilgub Kedua
Ridwan Kamil menyatakan, latihan public speaking digencarkan karena adanya batas waktu yang diatur dalam debat.
7 Respons Sejumlah Pihak Terkait Pembekalan Menteri hingga Wamen di Akmil Magelang
Menteri kabinet Presiden Terpilih RI periode 2024-2029 Prabowo Subianto akan mengikuti outbound dan pembekalan selama tiga hari di Akademi Militer (Akmil) Magelang Jawa Tengah.
Momen Ridwan Kamil Beli Jersey Persija di JCC
Ridwan Kamil juga membeli jaket yang dibuat hasil kolaborasi dari official merchandise dengan seniman asal Bali.
Kunjungan Wisatawan Turun, DPRD Jakarta Minta Ancol Berinovasi
Komisi C DPRD Jakarta, menyoroti penurunan jumlah wisatawan hingga 10 persen di kawasan wisata Ancol, Jakarta Utara selama 2024.
Pj Gubernur Teguh Dorong Layanan Kesehatan di Jakarta Diperkuat Jelang Jadi Kota Global
Dia mengapresiasi Dinkes DKI Jakarta yang berupaya mengembangkan sistem rujukan terintegrasi berbasis kompetensi fasilitas pelayanan kesehatan.
Imbas Proyek LRT Jakarta Velodrome-Manggarai, Dishub Rekayasa Lalin di Sekitar Jalan Tambak
Sejumlah ruas jalan juga akan ditutup secara bertahap hingga 2 Januari 2024
3 Kategori Rumah di Jakarta Ini Bakal Kena Retribusi Kebersihan Mulai 2025
Tiga kategori dibagi berdasarkan kelas, yakni kelas bawah, kelas menengah, dan kelas atas.