Peristiwa 11 Mar 2025 17:45 Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas) masih menyelidiki penyebab kaburnya puluhan narapidana dari Lapas Kelas IIB Kutacane, Aceh Tenggara.
Peristiwa 11 Mar 2025 17:32 Anggota Komisi III DPR RI dari Fraksi Partai Gerindra, Martin Daniel Tumbelaka, mendesak kepolisian untuk mengusut tuntas insiden tersebut dan menindak tegas pelaku.
Peristiwa 11 Mar 2025 17:31 Polisi menyita barang bukti berupa 1.616 tabung gas LPG 3 kilogram bersubsidi, 900 tabung gas LPG non subsidi, enam unit mobil truck dan pickup, serta peralatan lainnya.
Peristiwa 11 Mar 2025 17:22 Pembongkaran bangunan di Puncak Bogor dilakukan untuk menata ulang kawasan dan mencegah banjir di masa depan.
Peristiwa 11 Mar 2025 17:15 Satgas Damai Cartenz 2025 membongkar jaringan pemasok senjata api dan amunisi untuk Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua yang beroperasi lintas provinsi.
Peristiwa 11 Mar 2025 17:05 Beberapa pabrik kedapatan menjual produk Minyakita di atas Harga Eceran Tertinggi (HET) yang telah ditetapkan pemerintah, serta mengurangi volume isi dari kemasan yang seharusnya sesuai standar.
Peristiwa 11 Mar 2025 17:02 Dugaan kecurangan ini terungkap setelah Satgas Pangan Polda Metro Jaya menindaklanjuti laporan dari masyarakat yang merasa curiga dengan isi kemasan tidak sesuai dengan takaran yang tertera.
Peristiwa 11 Mar 2025 16:51 Dalam pertemuan itu, Prabowo memberikan pesan agar Pandawara Group tetap berkomitmen dan tidak patah semangat dalam menjalankan misinya.
Peristiwa 11 Mar 2025 16:46 Menurut Puan, sidak penting dilakukan terutama menjelang Hari Raya Idulfitri untuk memastikan pasokan tetap aman dan tidak menyulitkan masyarakat.