Sukses

[Video] Perjuangan Sarjana Muda Menjadi Guru

Keinginan Sandra Novita menjadi guru terwujud tatkala ada program Maju Bersama Mencerdaskan Bangsa dari Kemendikbud.

Liputan6.com, Jakarta Sandra Novita, sarjana muda kependidikan dari Unnes yang ditempatkan di daerah Borik, Kabupaten Manggarai, Nusa Tenggara Timur. Sebuah daerah yang tak pernah terpikir dibenaknya dan belum pernah dikunjungi. Keinginannya mengikuti program SM3T karena didasari motivasi kuat yang ada dalam dirinya untuk menjadi guru. Baginya, guru adalah profesi yang sungguh mulia.

SM3T merupakan program pengabdian selama setahun bagi para sarjana pendidikan di daerah 3T di berbagai provinsi di Indonesia.

Selengkapnya simak sebuah dokudrama tentang sarjana muda menjadi guru di daerah di bawah ini :

(Adv)

Sandra ditempatkan di daerah Borik, Kabupaten Manggarai, Nusa Tenggara Timur. Sebuah daerah yang tak pernah terpikir dibenaknya dan belum pernah dikunjungi. Keinginannya mengikuti program SM3T karena didasari motivasi kuat yang ada dalam dirinya untuk menjadi guru. Baginya, guru adalah profesi yang sungguh mulia - See more at: http://news.liputan6.com/read/2058929/kisah-inspiratif-sarjana-mendidik-di-daerah-tertinggal#sthash.1xGqPgHl.dpuf