Liputan6.com, Purworejo - Tim SAR kembali mengevakuasi satu korban longsor di Purworejo, Jawa Tengah. Dengan demikian 10 korban sudah dievakuasi, sementara empat lainnya masih hilang.
Sementara itu, Tari Prajuritan biasa menjadi hiburan warga Suruh, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, untuk menunggu berbuka puasa. Tari yang menggambarkan semangat prajurit itu sudah ada sejak masa Perang Diponegoro.
Baca Juga
Advertisement