Sukses

Segmen 3: Pelepasan Jemaah Haji hingga Tradisi Kuda Pattudu

Suasana pelepasan jemaah haji di Asrama Haji Surabaya berlangsung haru. Sementara itu, tradisi kuda pattudu digemari turis Jepang.

Liputan6.com, Surabaya - Suasana haru kerap menyelimuti keluarga calon jemaah haji sebelum berangkat ke Tanah Suci. Hal ini tampak di Asrama Haji Surabaya, Jawa Timur, saat keluarga bercengkerama dengan calon jemaah haji yang dibatasi pagar.

Sementara itu, Indonesia tak pernah kehabisan wisata budaya. Di Sulawesi Barat tradisi kuda pattudu kian populer dan digemari turis Jepang. Mereka rela merogoh jutaan rupiah demi menikmati tradisi unik ini.