Sukses

Aksi Damai 2 Desember hingga Pemakaman Korban Pesawat Jatuh

Joko Widodo dan Jusuf Kalla ikut salat Jumat bersama di Monas. Sementara, korban pesawat jatuh di Kolombia segera dimakamkan.

Liputan6.com, Jakarta - Aksi 2 Desember yang diikuti sekitar 1 juta umat Islam di kawasan Monas berlangsung damai dan tertib. Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla ikut salat Jumat bersama umat Islam lainnya. Presiden menyampaikan terima kasih atas doa yang dipanjatkan umat Islam untuk keselamatan bangsa.

Sementara itu, pemakaman korban tewas pesawat sewaan yang jatuh di Kolombia akan dilakukan Sabtu waktu setempat.

 

Video Terkini