Liputan6.com, Purworejo - Seorang wanita yang ditangkap tim Densus 88 Antiteror di Purworejo, Jawa Tengah, diduga terkait dengan para terduga teroris yang ditangkap di Bekasi. Wanita itu diduga kuat akan bertindak sebagai calon pengantin atau pelaku bom bunuh diri.
Sementara itu, hingga saat ini Pengadilan Negeri Jakarta Utara belum menerima surat permintaan nomer register terdakwa Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok dari Mendagri. Nomor register perkara menjadi salah satu syarat diterbitkannya surat pemberhentian sementara Ahok sebagai Gubernur DKI.
Baca Juga
Advertisement