Sukses

Ustaz Pengganda Uang Ditangkap di Brebes

R mengaku bisa menggandakan uang hingga dua kali lipat.

Liputan6.com, Jakarta Seorang guru ngaji di Brebes, Jawa Tengah, ditangkap tim Satreskrim Polres setempat setelah gara-gara menjadi dukun palsu pengganda uang. R, warga Cigeduk, Kersana, Brebes, yang mengaku menjadi ustaz pengganda uang itu menggondol uang korbannya sebesar Rp 100 juta.