Sukses

VIDEO: Selamat Tinggal Kentut, Panggil Aku Ihsan Hadi

Pengadilan Negeri tangerang mengabulkan permohonan pria 30 tahun bernama Kentut untuk berganti nama.

Liputan6.com, Jakarta Pengadilan Negeri tangerang mengabulkan permohonan pria 30 tahun bernama Kentut untuk berganti nama menjadi Ihsan Hadi.