Sukses

OTT Jelang Berlakunya Revisi UU KPK

Menjelang pemberlakuan UU KPK hasil revisi, operasi tangkap tangan digelar lembaga antirasuah. Berdekatan juga waktunya dengan pelantikan presiden 2019.

Liputan6.com, Jakarta - Menjelang pemberlakuan UU KPK hasil revisi, operasi tangkap tangan digelar lembaga antirasuah. Berdekatan juga waktunya dengan pelantikan presiden 2019.

Revisi UU 30/2002 tentang Komisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi atau KPK berlaku pada 17 Oktober 2019. Sedangkan pelantikan presiden berlangsung 20 Oktober 2019.

Dua hari jelang Revisi UU KPK diberlakukan, KPK menangkap tangan Wali Kota Medan Dzulmi Aldin pada 15 Oktober 2019. Sehari sebelumnya pada 14 Oktober 2019, KPK menangkap Bupati Indramayu Supendi.

Sepanjang 2019, KPK telah menangkap sejumlah anggota DPR RI dan kepala daerah. Siapa sajakah mereka? Simak dalam Infografis berikut ini:

Video Pilihan

2 dari 2 halaman

Infografis