Liputan6.com, Jakarta - Ada 3 tes untuk pemeriksaan Covid-19. Rapid test antibodi, rapid test antigen, dan swab PCR test. Apa bedanya?
Jelang libur akhir tahun, tes Covid-19 diwajibkan bagi masyarakat yang hendak keluar masuk di sejumlah provinsi. Ini demi menekan penyebaran virus corona.
Advertisement
Baca Juga
Saat hendak tes Covid-19, ingat harus selalu menerapkan disiplin protokol kesehatan 3M. Memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan pakai sabun atau hand sanitizer.
Apa saja perbedaan ketiga alat tes yang bisa digunakan untuk mendeteksi Covid-19 di tubuh kita? Simak Infografis berikut ini:
Video Pilihan
Infografis
Advertisement
Ayo Diingat
**#IngatPesanIbu
Pakai Masker, Cuci Tangan Pakai Sabun, Jaga Jarak dan Hindari Kerumunan.
Selalu Jaga Kesehatan, Jangan Sampai Tertular dan Jaga Keluarga Kita.