Sukses

Infografis Leani Ratri Oktila/Khalimatus Sadiyah Sabet Medali Emas Paralimpiade Tokyo 2020

Indonesia menyabet medali emas perdana Paralimpiade Tokyo 2020. Dipersembahkan oleh Leani Ratri Oktila/Khalimatus Sadiyah. Sungguh menggembirakan.

Liputan6.com, Jakarta - Indonesia menyabet medali emas perdana Paralimpiade Tokyo 2020. Dipersembahkan oleh Leani Ratri Oktila/Khalimatus Sadiyah. Sungguh menggembirakan.

Leani/Khalimatus menumbangkan pasangan Cheng Hefang/Ma Huihui dari Tiongkok. Menang dua game langsung 21-18 dan 21-12 dalam laga final para badminton ganda putri nomor SL3-SU5.

Pada hari yang sama, Sabtu 4 September 2021 di Tokyo, Jepang, Indonesia telah mendapat 2 medali. Dheva Anrimusti meraih medali perak, Suryo Nugroho merebut medali perunggu.

Total sementara sudah 6 medali yang diperoleh Indonesia dalam Paralimpiade Tokyo 2020. Siapa saja mereka? Selengkapnya lihat Infografis berikut ini:

2 dari 7 halaman

Leani/Khalimatus

3 dari 7 halaman

Dheva Anrimusthi

4 dari 7 halaman

Suryo Nugroho

5 dari 7 halaman

David Jacobs

6 dari 7 halaman

Saptoyoga Purnomo

7 dari 7 halaman

Ni Nengah Widiasih