Sukses

Top 3 Otomotif: Trik Mudah Buang Angin Rem Mobil dan Mobil Terlaris

Rem menjadi alat yang vital dalam sebuah mobil. Dengan rem, kita bisa mengendalikan laju mobil. Pada Top 3 Otomotif kali ini, salah satunya mengungkap cara mudah untuk buang angin rem mobil.

Liputan6.com, Jakarta Rem menjadi alat yang vital dalam sebuah mobil. Dengan rem, kita bisa mengendalikan laju mobil. Pada Top 3 Otomotif kali ini, salah satunya mengungkap cara mudah untuk buang angin rem mobil. Dan berikut ringkasan berita populer lainnya:

1. Biar Sistem Pengereman Optimal, Ini Trik Mudah Membuang Angin Rem Mobil

Udara yang menyusup ke sistem pengereman bisa menimbulkan bahaya. Pasalnya kinerja rem atau sistem pengereman bisa terganggu.

Dikenal dengan istilah angin rem, udara yang terjebak dalam sistem pengereman itu harus lah dibuang. Selengkapnya baca di sini.

Simak Video Pilihan Berikut Ini:

2 dari 4 halaman

2. Tangan Lepas Setang, Pesepeda Hantam Motor di Pinggir Jalan

Setiap pengguna jalan, baik pengguna mobil, motor, maupun sepeda wajib berkendara dengan hati-hati. Pasalnya, risiko mengalami kecelakaan, hingga merugikan diri sendiri dan orang lain bisa saja terjadi kepada siapa saja.

Salah satunya, seperti yang dialami pengguna sepeda satu ini. Ketika sedang berjalan di jalan raya, justru melakukan hal lain dan melepaskan tangannya dari setang sepeda. Selengkapnya baca di sini.

3 dari 4 halaman

3. Dua Pabrikan Cina Masuk Daftar 10 Merek Mobil Terlaris Sepanjang Oktober 2020

Berdasarkan data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), penjualan mobil secara wholesales (pabrik ke dealer) sepanjang Oktober 2020 berada diangka 49.043 unit.

Angka tersebut naik 1 persen dibandingkan bulan sebelumnya. Tercatat sepanjang September 2020 penjualan berada di angka 48.554 unit. Selengkapnya baca di sini.

4 dari 4 halaman

Infografis Pilihan: