1/6
Iwan Fals berkolaborasi dengan Maurice Brown dan Kirk Whalum pada Java Jazz Festival 2017, JIExpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (5/3). Ditutup oleh "Hio" dan "Kuda Lumping", mereka mengakhiri penampilannya di panggung Java Jazz (Liputan6.com/Herman Zakharia)