1/7
Ribuan ikan mas mati mengapung di atas permukaan Sungai Eufrat dekat kota Sadat al Hindiya, Irak, Jumat (2/11). Para nelayan Irak di selatan Baghdad mengaku kaget setelah menemukan ribuan ikan mas yang diternak mati secara misterius. (Haidar HAMDANI/AFP)