1/6
Pelayat dan kerabat mengiringi jenazah pendiri Sinar Mas Grup, Eka Tjipta Widjaja di tempat peristirahatan Desa Marga Mulya, Karawang, Jawa Barat, Sabtu (02/2). Eka Tjipta wafat pada usia 98 tahun, Sabtu malam, 26 Januari 2019. (Liputan6.com/HO/Jefri)