1/7
Pria pengangguran membakar kardus saat fajar di Gaza, (18/2). Pria itu mengatakan akan dengan senang hati bekerja hanya dengan 5 syikal sehari tetapi tidak ada pekerjaan. Oktober 2018, Bank Dunia mengatakan, 54 persen tenaga kerja Gaza menganggur, termasuk 70 persen pemuda. (Reuters/Dylan Martinez)