1/4
Petugas Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh membawa kandang evakuasi yang berisi seekor harimau sumatra liar yang berhasil ditangkap di Desa Singgersing, Kota Subulussalam, Aceh, Minggu (8/3/2020). Penangkapan harimau dilakukan dengan menggunakan kandang jebak. (CHAIDEER MAHYUDDIN/AFP)