1/5
Leanne Wicker, dokter hewan senior Kebun Binatang Victoria, melepaskan seekor koala di kawasan East Gippsland, Australia, 6 Desember 2020. Sejumlah koala yang terluka parah akibat kebakaran hutan besar di Australia pada musim panas lalu akhirnya kembali ke alam liar. (Xinhua/Kebun Binatang Victoria)