1/8
Foto dari udara memperlihatkan proses pembakaran korban yang meninggal karena virus corona COVID-19 di tempat kremasi di New Delhi, India, Senin (26/4/2021). Setelah rumah sakit penuh dan kekurangan oksigen, kini India harus menghadapi penuhnya krematorium untuk kremasi jenazah. (Jewel SAMAD/AFP)