1/7
Warga membawa bahan makanan dengan sepeda motor di kawasan Tangerang, Banten, Rabu (16/2/2022). Hal itu berdasarkan Survei Pemantauan Harga (SPH) BI pada minggu kedua Februari 2022 memperkirakan terjadi deflasi 0,11 persen secara bulanan (month to month/mtm). (Liputan6.com/Angga Yuniar)