Sukses

Tampil Simpel, Ini Potret Imel PC Pakai Floral Outfit yang Terlihat Menawan

Aktris dan model Imel Putri Cahyati, dalam setiap penampilannya memang kerap mencuri perhatian. Baru-baru ini ia tampil memukau saat didandani bak seorang penganting dengan gaya Betawi Moderen. Tidak hanya tampil glamor, Imel pun kerap tampil dengan gaya OOTD yang simpel namun tetap menawan. Seperti saat mengenai floral outfit yang dipadukan dengan hijab dan celana denim.
Editor:
Fadila Adelin
Photographer:
Liputan6.com

Foto Terkini