Sukses

Tampil Gaya dengan Bucket Hat, Ini Potret Mariana Renata Bintang Film Janji Joni

Bintang film Janji Joni, Mariana Renata saat ini sudah jarang muncul di layar kaca Indonesia. Menggeluti dunia modeling di luar negeri, pemeran karakter Angelique ini tinggal di New York. Dalam berbagai aktivitasnya ia pun kerap tampil stylish, meski dengan busana kasual. Sesekali ia pun tampil trendy dengan bucket hat saat jalan-jalan. Seperti saat menikmati waktunya bersama sang bunda yang belum lama ini ia bagikan dalam media sosial Instagram.
Editor:
Rizky Mandasari
Photographer:
Liputan6.com

Foto Terkini