1/4
Padukan inner cokelat, cardigan putih motif feather atau bulu, penampilan Salma Paramitha ini khas anak muda zaman sekarang. Warna hijab terlihat selaras dengan motif bulu pada cardigannya, ciptakan padu padan apik yang bikin penampilannyaa jadi makin menarik. Warnanya berpadu sempurna dengan warna cokelat pohon dan tanah, Salma Paramitha tampil total bak cewek bumi. (Liputan6.com/IG/@salmaparamitha)