1/7
Warga menyaksikan kapal pesiar MSC World Europa meninggalkan pelabuhan Saint-Nazaire, Prancis barat pada 26 Oktober 2022. MSC World Europa berlayar ke Qatar, di mana ia akan berfungsi sebagai hotel terapung selama Piala Dunia FIFA Qatar 2022. (AFP/Sebastien Salom Gomis)