1/4
Di sela kesibukannya sebagai politisi, Desy Ratnasari banyak mengisi waktu luangnya untuk menikmati waktu bersama anak maupun menjalani liburan. Sebelum ke Brasil, Desy sempat membagikan potret serunya jalan-jalan di Singapura, Turki, hingga menjalani umrah ke Tanah Suci. (Liputan6.com/IG/@desyratnasariterdepan)