Sukses

Persiapan Stefanos Tsitsipas Jelang Hadapi Novak Djokovic di Final Australia Open 2023

Petenis asal Yunani Stefanos Tsitsipas melakukan latihan jelang bertanding melawan Novak Djokovic dari Serbia pada babak Final Australia Open 2023. Stefanos Tsitsipas melangkah ke final usai menyingkirkan wakil Rusia, Karen Kachanov empat set 7(7)-6(2), 6-4, 6(6)-7(8), dan 6-3 pada semifinal di Rod Laver Arena.
Editor:
Johan Fatzry
Photographer:
Liputan6.com

Foto Terkini