1/4
Chelsea Olivia dan Leony sama-sama memiliki gigi kelinci. Tanpa disadari, senyum keduanya sangat mirip. Tak ayal, banyak yang menyebut Chelsea dan Leony memiliki kemiripan layaknya bersaudara. Meski pada kenyataannya, Chelsea dan Leony tak ada hubungan darah. (Liputan6.com/IG/chelseaoliviaa/leonyvh)