1/6
Dalam sebuah foto adegan, Kang Ho tampak serius belajar. Dilansir dari Soompi, Kang Ho muda menghabikan waktunya dengan belajar, dan bekerja keras untuk meraih cita-cita yang lama diimpikan sang bunda, Young Soon (Ra Mi Ran), yakni menjadi jaksa. (JTBC via Soompi)