Sukses

Persiapan Real Madrid Jelang Hadapi Manchester City di Leg Kedua Liga Champions

Real Madrid akan menghadapi Manchester City di Semifinal Liga Champions leg kedua di Stadion Etihad Kamis dini hari nanti, 18 Mei 2023. Pada leg pertama Madrid bermain imbang dengan City 1-1. Gol Madrid dicetak oleh Vinicius Junior. Sedangkan gol City dicetak oleh Kevin De Bruyne.
Photographer:
Johan Fatzry

Foto Terkini