1/4
Dikenal sebagai selebriti sejak usia 8 tahun, kini penampilannya yang sudah dewasa memang tampil semakin menawan. Sejak masih menjadi artis cilik, sudah banyak memiliki penggemar. Sampai saat ini Febby Rastanty pun masih populer di dunia hiburan. (Liputan6.com/IG/@febbyrastanty)