Sukses

Tiara Andini Masuk Nominasi MTV EMA 2023, Siap Bersaing dengan Wakil Negara Lain

Solois Tiara Andini mengejutkan banyak netizen usai namanya masuk dalam daftar nominasi MTV Europe Music Awards 2023. Hal ini diungkap dalam unggahan akun Instagram @mtvasia. Dalam momen tersebut, Tiara Andini tampak begitu terkejut saat namanya masuk dalam nominasi MTV EMA 2023.
Editor:
Septika Shidqiyyah
Photographer:
Liputan6.com

Foto Terkini