1/4
Lantaran dikabarkan dekat dengan Happy Asmara, netizen mengkulik sosok Gilga Sahid hingga mantan pacarnya. Berawal dari menjadi penyanyi kafe, Gilga Sahid kini sudah sampai ke panggung besar. Gilga Sahid merupakan lulusan MAN 2 Madiun yang sangat mencintai dunia musik. Setelah lulus sekolah, Gilga bersama dua rekannya, Indra Setiawan dan Sufyan Baihaqi, membentuk band bernama GildCoustic. (Liputan6.com/IG/@gilgahappy)