1/4
Setelah melahirkan anak kedua, Azura, Aurel sempat mengalami kenaikan berat badan. Meski sempat jadi sorotan, ia tetap fokus merawat keluarga dan kesehatan. Kini, transformasi tubuhnya membuat banyak orang kagum. (Liputan6.com/IG/@aurelie.hermansyah)