1/4
Potret wajah tegang Sarah Keihl ketika dokter sudah melakukan tindakan. Tegang dan terharu tentunya dirasakan oleh artis berusia 28 tahun ini dalam satu waktu. Selama masa kehamilannya, Sarah Keihl aktif bagikan potret diri dan aktivitasnya di media sosial. Ucapan selamat ramai dibubuhkan netizen dan rekan selebriti atas kelahiran buah hati Sarah, salah satunya Ranty Maria. (Liputan6.com/IG/@sarahkeihl)