1/4
Dinda Hauw, bersama suami tercinta Rey Mbayang, terlihat menikmati "riding date" mereka di tengah keindahan gurun pasir. Penampilan Dinda Hauw yang anggun dalam balutan outfit serba hitam, dipadu cape beraksen bordir perak dan hijab hitam, sukses mencuri perhatian. (Liputan6.com/IG/@dindahw)