Liputan6.com, Yogyakarta - Concrete Utopia berhasil menyabet juara umum penghargaan Grand Bell Awards ke-59, Rabu (15/11/2023) kemarin. Film bergenre aksi ini membawa pulang enam piala penghargaan tahunan itu.
Film yang dibintangi Park Seojoon itu juga menyabet piala Best Actor, Best Supporting Actress. Kemudian mereka juga mendapat penghargaan Best Art Direction, Best Sound Mixing, dan Best Visual Effects.
Adapun Grand Bell Awards adalah ajang penghargaan tahunan yang digelar oleh The Motion Pictures Association of Korea. Biasanya dikenal juga Daejong Film Awards.
Advertisement
Baca Juga
Sementara itu, dalam Grand Bell Awards 2023 ini, serial Moving membawa dua piala, Best Series dan Best Series Actress. Sedangkan untuk naskah terbaik atau Best Screenplay dimenangkan The Night Owl, mereka juga membawa pulang Best New Director untuk Ahn Tae-jin.
Berikut ini daftar pemenang Grand Bell Awards 2023
1. Best Film: Concrete Utopia
2. Best Actor: Lee Byung-hun (Concrete Utopia)
3. Best Supporting Actress: Kim Sun-young (Concrete Utopia)
4. Best Director: Ryoo Seung-wan (Smugglers)
5. Best Actress: Kim Seo-hyun (Green House)
6. Best Supporting Actor: Oh Jung-se (Cobweb)
7. Best New Actress: Kim Si-eun (Next Sohee)
8. Best New Actor: Kim Seon-ho (The Childe)
9. Best New Director: Ahn Tae-jin (The Night Owl)
10.Daejong's Expected Actor Award: Jung Sung-hwa (Hero)
11. Daejong's Expected Director Award: Park Jae-bum (Mother Land)
12. Daejong's Expected Film Award: Dream Palace
Â
Achievement Award
13. Achievement Award: Jang Mi-hee
14. Best Series: Moving
15. Best Series Actor: Choi Min-sik (Big Bet)
16. Best Series Actress: Han Hyo-joo (Moving)
17. Best Series Director: Kang Yoon-sung (Big Bet)
18 Best Documentary: Yoon Jung-hee (Soup and Ideology)
19. Best Costume: Jo Hwa-sung/Choi Hyun-suk (Concrete Utopia)
20. Best Sound Mixing: Kim Suk-won (Concrete Utopia)
21. Best Editing: Kim Sun-mi (The Night Owl)
22. Best Screenplay: Hyun Gyu-jin/Ahn Tae-jin (The Night Owl)
23. Best Visual Effects: Eun Jae-hyun (Concrete Utopia VFX)
24. Best Cinematography: Choi Young-hwan (Smugglers)
25. Best Score:Dalpalan (Phantom)
Â
Penulis: Taufiq Syarifudin
Advertisement