Sukses

Update Corona COVID-19 di Jawa Timur pada 15 September 2020

Pasien meninggal karena COVID-19 bertambah 32 orang. Total pasien meninggal karena COVID-19 di Jawa Timur mencapai 2.832 orang

Liputan6.com, Jakarta - Tambahan pasien positif Corona COVID-19 di Jawa Timur masih signifikan. Ada tambahan pasien positif COVID-19 sebanyak 378 orang di Jawa Timur pada Selasa, 15 September 2020.

Total kasus positif COVID-19 di Jawa Timur mencapai 38.809 orang.Tambahan pasien positif COVID-19 terbanyak di Surabaya mencapai 80 orang, Kabupaten Sidoarjo dan Lamongan masing-masing 31 orang, dan Kabupaten Probolinggo sebanyak 41 orang.

Sementara itu, jumlah pasien sembuh dari COVID-19 meningkat 338 orang. Total pasien sembuh dari COVID-19 mencapai 31.243 orang di Jawa Timur.

Tambahan pasien sembuh dari COVID-19 terbanyak berasal dari Surabaya yang mencapai 85 orang, Kabupaten Sidoarjo sebanyak 41 orang, Kabupaten Gresik mencapai 22 orang, Banyuwani sebanyak 22 orang.

Di satu sisi, pasien meninggal karena COVID-19 bertambah 32 orang. Total pasien meninggal karena COVID-19 di Jawa Timur mencapai 2.832 orang.

Surabaya mencatatkan tambahan pasien positif COVID-19 yang meninggal mencapai lima orang sehingga total 999 orang, Kota Malang mencatatkan tambahan empat orang menjadi 154 orang.

Pasien dirawat sebanyak 4.734 orang dan kasus suspek sebanyak 7.508 orang.

Berikut perkembangan Corona COVID-19 di Jawa Timur pada Selasa, 15 September 2020 dikutip dari instagram @jatimpemprov:

Terkonfirmasi: 38.809 orang

Sembuh: 31.243 orang

Meninggal: 2.800 orang

Dirawat: 4.734 orang

Suspect: 7.508 orang

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini

2 dari 3 halaman

Sebaran Wilayah

Kota Surabaya: 13.288 orang (sembuh 11.005 orang, meninggal 999 orang)

Kab. Sidoarjo: 5.765 orang (sembuh 4.634 orang, meninggal 397 orang)

Kab. Gresik: 2.970 orang (sembuh 2.488 orang, meninggal 185 orang)

Kota Malang: 1.667 orang (sembuh 1.107 orang, meninggal 154 orang)

Kab. Pasuruan: 1.325 orang (sembuh 912 orang, meninggal 150 orang)

Kab. Banyuwangi: 1.046 orang (sembuh 686 orang, meninggal 38 orang)

Kab. Malang: 850 orang (sembuh 734 orang, meninggal 54 orang)

Kab. Jombang: 727 orang (sembuh 581 orang, meninggal 70 orang)

Kab. Mojokerto: 720 orang (sembuh 597 orang, meninggal 27 orang)

Kab. Jember: 694 orang (sembuh 568 orang, meninggal 50 orang)

Kab. Kediri: 647 orang (sembuh 552 orang, meninggal 40 orang)

Kab. Probolinggo: 677 orang (sembuh 497 orang, meninggal 35 orang)

Kota Pasuruan: 557 orang (sembuh 411 orang, meninggal 66 orang)

Kab. Bondowoso: 506 orang (sembuh 460 orang, meninggal 8 orang)

Kab. Blitar: 487 orang (sembuh 405 orang, meninggal 38 orang)

Kab. Bangkalan: 483 orang (sembuh 335 orang, meninggal 62 orang)

Kab. Lamongan: 467 orang (sembuh 338 orang, meninggal 59 orang)

Kab Tuban: 451 orang (sembuh 326 orang, meninggal 57 orang)

Kota Mojokerto: 404 orang (sembuh 344 orang, meninggal 28 orang)

Kab. Bojonegoro: 391 orang (sembuh 305 orang, meninggal 44 orang)

Kab. Situbondo: 389 orang (sembuh 332 orang, meninggal 26 orang)

Kota Probolinggo: 386 orang (sembuh 305 orang, meninggal 19 orang)

Kab. Nganjuk: 374 orang (sembuh 261 orang, meninggal 43 orang)

3 dari 3 halaman

Sebaran Wilayah Lainnya

Kab. Tulungagung: 337 orang (sembuh 298 orang, meninggal 3 orang)

Kab. Sumenep: 337 orang (sembuh 286 orang, meninggal 14 orang)

Kab. Ponorogo: 320 orang (sembuh 260 orang, meninggal 12 orang)

Kab. Lumajang: 317 orang (sembuh 167 orang, meninggal 25 orang)

Kab. Pamekasan: 313 orang (sembuh 257 orang, meninggal 30 orang)

Kab. Magetan: 313 orang (sembuh 223 orang, meninggal 15 orang)

Kab. Sampang: 239 orang (sembuh 214 orang, meninggal 13 orang)

Kab. Trenggalek: 224 orang (sembuh 201 orang, meninggal 6 orang)

Kota Kediri: 169 orang (sembuh 129 orang, meninggal 9 orang)

Kota Blitar: 150 orang (sembuh 127 orang, meninggal 7 orang)

Kab. Ngawi: 105 orang (sembuh 78 orang, meninggal 4 orang)

Kota Madiun: 102 orang (sembuh 81 orang, 3 orang)

Kab. Pacitan: 98 orang (sembuh 91 orang, meninggal 3 orang)

Kab. Madiun: 96 orang (sembuh 81 orang, meninggal 6 orang)

Anak Buah Kapal: 19 orang, sembuh 19 orang (kasus konfirmasi yang diindentifikasi di salah satu kapal angkutan barang yang saat ini berada di perairan Provinsi Jawa Timur)

RS Lapangan Indrapura: sembuh 234 orang

Â