Sukses

6 Pemotretan Rachmat Irianto bersama Istri Ini Curi Perhatian, Tampak Serasi

Mengintip pemotretan kapten muda Persebaya saat bersama istri.

Liputan6.com, Jakarta Bagi suporter Persebaya, nama Rachmat Irianto bukanlah nama yang asing. Ia pemain yang berasal dari Surabaya dan menjadi lokal pride bagi Bonek Mania. Berkat permainannya yang apik, wakil kapten dari Rendi Irwan di Bajul Ijo ini juga kerap dipanggil tim nasional Indonesia.

Bicara tentang kisah asmara pemain berusia 21 tahun ini tentu banyak hal menarik yang bisa diulas. Termasuk kemesraannya saat pemotretan bersama sang istri, Siti Qonita. Ya, pasangan yang menikah pada 1 November 2020 ini semakin terlihat harmonis sebagai pasangan suami istri.

Kemesraan keduanya semakin terlihat jelas saat sesi pemotretan. Seperti diketahui, pemain yang akrab disapa Rian baru saja mengunggah pemotretan bersama istri di sebuah gedung tua dengan kesan vintage. Pemotretan tersebut semakin membuat Rian dan istri terlihat serasi.

Serasinya pasangan Rian dan Qonita membuat Bonek Mania mendoakan hubungan keduanya langgeng. Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, pemotretan Rachmat Irianto bersama istri, Jumat (23/4/2021).

2 dari 7 halaman

1. Momen romantis terlihat jelas saat pemotretan Rachmat Irianto dengan Siti Qonita.

3 dari 7 halaman

2. Kekompakan keduanya terlihat jelas saat sama-sama pakai jersey ketiga Persebaya Surabaya.

4 dari 7 halaman

3. Sebagai pemain Persebaya, Rian begitu bangga dengan seragam Bajul Ijo bernomor 13.

5 dari 7 halaman

4. Potret keserasian Rachmat Irianto dengan Siti Qonita terlihat jelas di pemotretan ini.

6 dari 7 halaman

5. Gedung tua dengan nuansa vintage membuat pemotretan keduanya tampak klasik.

7 dari 7 halaman

6. Bergaya bak berdansa semakin membuat Rachmat Irianto dan istri tampak serasi.

Video Terkini