Sukses

OCS, penyedia layanan facility services dan manajemen fasilitas terkemuka dengan kehadirannya yang tersebar di sepanjang Inggris Raya, Irlandia, Australia, Selandia Baru, Singapura, India, Indonesia, Filipina, Malaysia, Kamboja, Bangladesh, Uni Emirat Arab, Arab Saudi, dan Thailand, mengumumkan upaya transformatif rebranding yang bertujuan untuk menyatukan tim globalnya dalam sebuah identitas baru dan misinya yang telah diperkuat.